Wednesday, March 15, 2017

China Qualifier The Manila Masters 2017

Seperti yang kalian ketahui 3 team sudah mendapatkan direct invite The Manila Masters, tentu masih tersisa banyak slot kosong yang bisa di isi. Pihak The Manila Masters pun mengumumkan kualifikasi regional china. Hanya 8 team yang akan mengikuti kualifikasi regional china. Jadwal Kualifikasi regional china akan di mulai pada hari sabtu tanggal 18 maret 2017

Seperti yang kalian ketahui 3 team sudah mendapatkan direct invite The Manila Masters, tentu masih tersisa banyak slot kosong yang bisa di isi. Pihak The Manila Masters pun mengumumkan kualifikasi regional china. Hanya 8 team yang akan mengikuti kualifikasi regional china. Kualifikasi regional china akan di mulai pada hari sabtu tanggal 18 maret 2017.

Jadwal Acara China Qualifier The Manila Masters :
  • Tanggal Kualifikasi Regional China : 18 - 22 Maret 2016
  • Waktu Kulaifikasi Regional China : Semua waktu dalam GMT +8 ( SGT /PHT )

Pembagian Tanggal :

Sabtu, 18 Maret 2017
JAM GMT+8 ( SGT/PHT )
JAM GMT+7 ( WIB )
Group
Team 1
VS
Team 2
18:00
17:00
A
Wings Gaming
VS
CDEC Gaming
18:00
17:00
B
VG.J
VS
LGD Gaming
21:00
20:00
C
Invictus Gaming
VS
Vici Gaming
21:00
20:00
D
iG.Vitality
VS
LGD Forever Young

Sabtu, 19 Maret 2017
JAM GMT+8 ( SGT/PHT )
JAM GMT+7 ( WIB )
Group
Team 1
VS
Team 2
Lower Bracket Ronde Pertama
18:00
17:00
E
Loser of A
VS
Loser of B
18:00
17:00
F
Loser of C
VS
Loser of D
Upper Bracket Semifinal
21:00
20:00
G
Winner of A
VS
Winner of B
21:00
20:00
H
Winner of C
VS
Winner of D

Sabtu, 20 Maret 2017
JAM GMT+8 ( SGT/PHT )
JAM GMT+7 ( WIB )
Group
Team 1
VS
Team 2
Lower Bracket Ronde Kedua
18:00
17:00
I
Loser of H
VS
Winner of E
18:00
17:00
J
Loser of G
VS
Winner of F
Lower Bracket Ronde Ketiga
21:00
20:00
L
Winner of I
VS
Winner of J

Sabtu, 21 Maret 2017
JAM GMT+8 ( SGT/PHT )
JAM GMT+7 ( WIB )
Group
Team 1
VS
Team 2
Upper Bracket Final
18:00
17:00
K
Winner of G
VS
Winner of H
Lower Bracket Final
21:00
20:00
M
Loser of L
VS
Winner of L

Sabtu, 22 Maret 2017
JAM GMT+8 ( SGT/PHT )
JAM GMT+7 ( WIB )
Group
Team 1
VS
Team 2
Grand Final Qualifier China
19:00
18:00
K
Winner of G
VS
Winner of H

Bracket China Qualifier The Manila Masters

Bracket China Qualifier The Manila Masters
( Sumber Gambar : The Manila Masters Website )

Semua match di mainkan dalam best of 3 kecuali grand final yang akan di mainkan dalam best of 5. Jadi siapa perwakilan china yang bisa menemanin Newbee untuk bermain di SM Mall of Asia Arena dalam turnamen The Manila Masters ? nantikan pengumuman pemenangnya. Saya akan update dalam 1 laman hasil china qualifier the manila masters agar tidak terjadi spam di halaman utama.


EmoticonEmoticon